Close The Sale in 6 Steps
January 04, 2021
Sebagai seorang yang bertanggung jawab untuk mendapatkan client baru, sangat penting bagi kita untuk mengetahui beberapa step untuk closing deal. Ditengah market yang begitu luas dan persaingan dengan kompetitor, penting bagi seorang salesman untuk menghemat waktu dan tenaga untuk ini.
Berikut adalah beberapa step yang harus dilakukan untuk closing deal:
1. Prospecting
Riset, riset dan riset. Pada tahap ini kita dituntut untuk melakukan riset yang mendalam untuk menemukan perusahaan dan orang yang potensial yang cocok dengan service yang kita miliki.
2. Qualifying
Setelah kita mendapatkan potential client, hal yang harus dilakukan selanjutnya adalah apakah mereka cocok dengan tiga kualifikasi ini:
- Budget
- Apakah mereka seorang decision maker?
- Is there desire to buy?
Jika mereka adalah QSL (Qualified Sales Lead), kita siap untuk maju ke step selanjutnya.
1. Approach
Pada tahap kita harus mengerti kebutuhan client kita seperti apa, kita juga harus menanyakan problem yang sedang mereka hadapi seperti apa dan mencoba untuk memberikan solusi awal untuk ini. Remember, seek to understand, not to diagnose.
2. Presentation
Isi presentasi kalian harus mencakup features, advantages dan benefit, ketiga hal ini harus ada di product service yang kalian tawarkan. Solusi ini harus cocok dengan problem yang sudah di ketahui sebelumnya.
3. Objection
Kita harus siap, ketika client kita memberitahu mengapa mereka mungkin tidak menginginkan product atau service kita. Objection adalah tanda bahwa mereka tertarik dan mereka mungkin perlu informasi yang lebih banyak.
4. Close
Close the sale dengan menanyakan hypothetical question seperti:
“If that’s all, I’d like to ask you, If you get a credible proposal by x, that addresses your concerns about y for $z, would you able to move forward?”
Lalu berikan mereka waktu untuk menjawab.
Source: https://www.instagram.com/p/CIYPGgqpB7L/
Image: https://www.rawpixel.com/image/1208637/group-business-people